Penggunaan layanan pengiriman paket JNE seperti Trucking, Reguler dan lainnya tidak lepas dari adanya kendala, sehingga membuat konsumen harus menghubungi call center. Menggunakan layanan customer care JNE 24 jam, konsumen, driver maupun petugas lainnya bisa menyampaikan komplain dan pengaduan.
Tidak jarang konsumen JNE masih bingung terkait kontak CS mana yang mudah dihubungi atau cepat di respon. Terlebih lagi ketika akan hubungi call center untuk urusan Urgent terkait proses pengiriman yang mengalami kendala.
Selain itu, tidak sedikit juga konsumen JNE yang bertanya apakah hubungi customer care bebas pulsa dan dapat dilakukan 24 jam. Baik untuk menghubungi CS bagian kantor, kurir maupun cabang JNE terdekat lewat panggilan telepon, Whatsapp dan fitur Ask Joni.
Nah pada artikel kali ini Tomorrowsuite.id akan menyajikan rangkuman tentang kontak call center JNE 24 jam untuk pusat dan cabang. Untuk mendapatkan informasi lebih lengkap terkait CS JNE, silahkan simak rangkuman nya berikut ini.
Daftar Isi
Call Center JNE
Adanya layanan customer service JNE tentunya sangat bermanfaat bagi konsumen, kurir, karyawan atau individu lainnya yang berkaitan dengan perusahaan ekspedisi JNE. Selain itu, kemudahan tersambung ke customer care juga menjadi fasilitas unggulan pada jasa ekspedisi JNE ini.
Secara umum, menghubungi call center sebuah jasa layanan biasanya dilakukan lewat panggilan telepon. Sehingga dapat tersambung dengan petugas call center secara cepat. Berikut adalah daftar lengkap kontak call center JNE yang mudah dihubungi:
Nomor Telepon Pusat
Kontak customer service JNE pertama yaitu melalui panggilan nomor telepon. Selain nomor telepon, JNE juga memfasilitasi beberapa nomor sebagai media komplain atau pengaduan konsumen. Misalnya seperti FAX untuk kantor pusat dan logistik serta untuk layanan Freight. Berikut adalah kontak nomor telepon JNE pusat dan logistik:
Call Center Pusat dan Logistik | Call Center Pusat Freight |
---|---|
021 – 2927 8888 | 6221 – 567 1413 |
6221 – 566 5262 |
Silahkan gunakan salah satu kontak panggilan di atas untuk hubungi call center terkait pelayanan kantor pusat, logistik dan Freight. Menghubungi CS JNE menggunakan panggilan kalian perlu menyiapkan sejumlah pulsa. Karena kontak customer service JNE ini tidak bebas pulsa.
Perlu diketahui, Freight adalah sebuah layanan pengiriman berupa cargo di JNE. Baik lewat pengiriman cargo lewat jalur darat, laut maupun udara.
Fitur Ask Joni
Call center JNE kedua yaitu menggunakan fitur Ask Joni. Konsumen dapat menemukan fitur Ask Joni melalui website resmi JNE. Baik dengan mengakses nya lewat perangkat Smartphone maupun komputer.
Ask Joni JNE adalah sebuah fitur live chat 24 jam untuk dimanfaatkan konsumen menyampaikan komplain, keluhan maupun pengaduan. Cara menghubungi CS JNE via live chat Ask Joni adalah sebagai berikut:
- Langkah pertama silahkan jalankan web browser, lalu kunjungi website resmi JNE Express Indonesia, atau bisa ketuk link https://www.jne.co.id/.
- Langkah kedua silahkan masuk ke fitur Ask Joni JNE. Yaitu dengan ketuk tombol Chat Joni di bagian kanan bawah beranda JNE Express Indonesia.
- Selanjutnya silahkan masukkan nama depan dan nama belakang, alamat Email serta nomor telepon di fitur Ask Joni.
- Kemudian silahkan lanjutkan terhubung dengan Ask Joni dengan ketuk tombol Start Chatting.
- Setelah itu baru kalian bisa tentukan topik yang akan didapatkan informasinya lewat call center JNE. Misalnya seperti Informasi produk, cek tarif kiriman, lacak kiriman, lokasi counter dan lainnya.
Selain mengakses fasilitas Ask Joni lewat website resmi, kalian juga bisa temukan fasilitas Ask Joni lewat aplikasi MyJNE di HP Android maupun iOS. Namun kalian perlu download dan install terlebih dahulu aplikasi MyJNE di perangkat Smartphone. Sehingga baru bisa melakukan chat dengan Ask Joni di aplikasi MyJNE.
Media Sosial
Kontak customer service JNE ketiga yaitu lewat akun media sosial. Agar bisa tersambung dengan layanan call center, kalian bisa manfaat media sosial seperti IG, TikTok, Twitter dan Facebook.
Silahkan kirimkan pesan atau DM ke akun media sosial resmi JNE. Lalu sampaikan maksud dan tujuan kalian hubungi call center. Berikut adalah link akun media sosial call center JNE Express Indonesia:
Media Sosial | Link |
---|---|
https://www.instagram.com/jne_id/ | |
TikTok | https://www.tiktok.com/@jne_id |
https://twitter.com/JNE_ID | |
https://www.facebook.com/JNEPusat |
Pesan Email
Kontak call center JNE selanjutnya yaitu lewat pesan Email. JNE Express menyediakan 2 alamat Email customer care. Yakni untuk pelayanan kantor pusat dan logistik serta untuk pelayanan Freight. Alamat email customer service JNE adalah sebagai berikut:
Pelayanan | Alamat Email |
---|---|
Kantor Pusat dan Logistik | customercare@jne.co.id |
Freight (Cargo) | freight@jne.co.id |
Kantor Terdekat
Kontak customer service JNE selanjutnya yaitu lewat pelayan atau admin dari masing-masing gerai JNE di kota terdekat. Jadi selain kontak call center JNE kantor pusat, kami juga akan rangkum beberapa daftar kontak telepon kantor cabang. Berikut daftar kontak telepon customer service JNE kantor cabang:
Wilayah | Kota Cabang | No. Telp Call Center |
---|---|---|
SUMATERA | BANDA ACEH | 0651 – 27411 |
MEDAN | 061 – 30003888 | |
PEKANBARU | 0778 – 5705333 | |
TANJUNG PINANG | 0771 – 7335539 | |
PADANG | 0751 – 8465188 | |
JAMBI | 0741 – 31388 | |
BENGKULU | 0736 – 343980 | |
PALEMBANG | 0711 – 3035099 | |
PANGKAL PINANG | 0717 – 423701 | |
TANJUNG PANDAN | +62 81929749699 | |
BANDAR LAMPUNG | 0721 – 8600018 | |
SILANGIT | 0821 – 64544935 | |
JABODETABEK | TOMANG 9 | 021 – 5665262 |
TOMANG 45 | 021 – 5665262 | |
TOMANG 6 | 021 – 5684909 | |
S. PARMAN | 021 – 5323223 | |
FATMAWATI | 021 – 7393567 | |
PASAR MINGGU | 021 – 2237 9278 | |
PONDOK PINANG | 021-75906112 | |
CASABLANCA | 021 – 83794516 | |
MATRAMAN | 021 – 8502388 | |
KELAPA GADING | 021 – 4513352 | |
HASYIM ASHARI | 021 – 63855518 | |
BOGOR | 0251 – 8305511 | |
TANGERANG | 021 – 80820816 | |
BEKASI | 021 80616000 | |
CILEGON | 0254 – 380732 | |
CIKARANG | 021 – 50901221 | |
JAWA BARAT | BANDUNG | 022 – 86023222 |
CIREBON | 0231 – 224515 | |
SUKABUMI | 0266 – 217321 | |
KARAWANG | 08154630353 | |
TASIKMALAYA | 0265 – 7522377 | |
PURWAKARTA | 0264 – 8394502 | |
JAWA TENGAH | YOGYAKARTA | 0274 – 4605800 |
SEMARANG | 024 – 86000100 | |
SOLO | 0271-6776800 | |
TEGAL | 0283 – 325059 | |
MAGELANG | 0293 325577 | |
CILACAP | 0282 546700 | |
JAWA TIMUR | SURABAYA | 031 – 99209000 |
JEMBER | 0331 – 323866 | |
KEDIRI | 0354 – 695167 | |
MALANG | 0341 – 344672 | |
MADIUN | 0351 – 483648 | |
MOJOKERTO | 0321 – 5283676 | |
PASURUAN | 0343 – 417200 | |
PROBOLINGGO | 0335 – 423712 | |
SULAWESI DAN PAPUA | KENDARI | 0401 – 3195053 |
MANADO | 0431 – 8802020 | |
PALU | 0451 – 8441600 | |
GORONTALO | 0435 824026 | |
JAYAPURA | 09675189762 | |
SORONG | 0951 – 3173901 | |
AMBON | 0911 – 3833499 | |
TIMIKA | 0901 3260310 | |
UJUNGPANDANG | 0411 3607000 | |
BALI DAN NUSA TENGGARA | DENPASAR | 0361 -2010100 |
MATARAM | 0370 – 622040 | |
KUPANG | 0380 – 820066 0380 – 831574 | |
KALIMANTAN | BALIKPAPAN | 0542 – 764772 |
SAMARINDA | 0541 – 736236 | |
BONTANG | 0548 3559533 | |
TARAKAN | 0551 – 22427 | |
PALANGKARAYA | 0536 – 3230119 | |
BANJARMASIN | 0511 – 3265251 | |
PONTIANAK | 0561 – 5603111 |
Selain mendapatkan nomor telepon CS JNE cabang, kalian bisa kunjungi counter JNE terdekat. Silahkan dapatkan alamat lengkap dari masing-masing gerai JNE di seluruh Regional Indonesia lewat laman https://www.jne.co.id/hubungi-kami.
Whatsapp JNE
Tidak jarang konsumen JNE yang mempertanyakan apakah ada nomor Whatsapp (WA) customer care yang dapat dihubungi. Perlu diketahui, bahwa sampai saat ini pihak JNE pusat belum menyediakan layanan pelanggan lewat pesan WA.
Namun perlu kalian ketahui juga, nomor Whatsapp JNE yang dapat dihubungi yakni untuk kantor atau counter cabang saja. Dimana hampir semua counter JNE cabang di seluruh wilayah Indonesia sudah menyediakan nomor Whatsapp sebagai media pengaduan konsumen.
Misalnya seperti JNE cabang Bandung yang sudah menyediakan nomor WA 081519296929. Sedangkan bagi kalian yang ingin dapatkan nomor Whatsapp JNE cabang wilayah lainnya, kalian bisa meminta bantuan CS lewat panggilan telepon, Email maupun melalui fitur Ask Joni.
Nah setelah ketahui beberapa kontak call center JNE di atas, sekarang apa saja pelayanan yang tersedia di call center JNE? Silahkan simak ulasannya berikut ini.
Layanan Customer Service JNE
Tidak berbeda dengan beberapa layanan call center lainnya, ekspedisi Jalur Nugraha Ekakurir ini menyediakan beberapa jenis layanan bagi konsumen, driver, kurir maupun pegawai lainnya.
Layanan ini tidak luput dari tujuan JNE ketika ingin mencapai kepuasan pelanggan dalam menggunakan jasa kirim barang. Berikut adalah beberapa jenis pelayanan yang disediakan oleh customer care JNE:
Informasi Pengiriman
Jenis layanan customer service JNE pertama yakni untuk informasi pengiriman paket. Konsumen, kurir, driver maupun petugas lainnya di JNE bisa menanyakan seputar informasi pengiriman barang.
Misalnya seperti tarif ongkos kirim, estimasi waktu sampai maupun terkait jenis produk pengiriman barang apa saja yang tersedia. Informasi ini biasanya diperlukan sebelum pelanggan memilih JNE sebagai jasa kirim paket.
Informasi Pegawai
Jenis pelayanan call center JNE kedua yakni untuk informasi khusus pegawai. Misalnya untuk kepentingan driver, kurir, CS admin atau petugas lainnya ketika menanyakan kepada pihak JNE terkait gaji, jam kerja, bonus atau kepentingan lainnya mengenai pekerjaan di JNE.
Dengan tersambung ke customer care, karyawan JNE bisa mendapatkan informasi valid terkait gaji, jam kerja atau lainnya yang dibutuhkan. Mak tidak heran jika banyak karyawan JNE yang hubungi CS ketika menanyakan sesuatu hal terkait pekerjaannya.
Komplain
Jenis layanan CS JNE selanjutnya yaitu untuk penyampaian komplain petugas dan konsumen. Menggunakan layanan call center, konsumen dapat memberikan komplain, saran dan lainnya terkait proses pengiriman paket, harga dan lainnya.
Layanan ini sangat bermanfaat bagi konsumen atau pelanggan JNE. Pasalnya nantinya konsumen akan mendapatkan balasan terkait komplain yang diajukan lewat call center.
Pengaduan
Jenis layanan call center JNE yang terakhir yaitu untuk penyampaian pengaduan. Dengan melakukan pengaduan ke pihak JNE diharapkan nantinya kalian bisa mendapatkan solusi terkait masalah pada pengiriman barang. Seperti barang lama sampai, barang diterima rusak atau tidak lengkap maupun adanya masalah lainnya terkait proses pengiriman.
Jam Pelayanan Customer Service JNE
Selain berbagai jenis pelayanan, customer care JNE juga dapat dihubungi 24 jam. Untuk dapat hubungi CS JNE 24 jam dan cepat di respon, kalian dapat gunakan fasilitas Ask Joni. Serta bisa juga dengan hubungi call center di nomor 021 – 2927 8888 atau 6221 – 566 5262.
Kemudian untuk mendapatkan balasan lebih cepat dari call center, alangkah baiknya kalian hubungi di jam kerja kantor. Yaitu setiap hari Senin sampai Sabtu mulai pukul 09.00 pagi sampai dengan 08.00 malam.
Cara Komplain ke CS JNE
Menghubungi customer care JNE tentunya tidak jauh-jauh dari urusan komplain dan pengaduan. Seperti sudah disebutkan di atas, bahwa cara chat komplain ke CS JNE dapat dilakukan dengan berbagai metode. Berikut cara komplain dan pengaduan lewat call center JNE:
- Langkah pertama silahkan siapkan nomor resi pengiriman JNE.
- Langkah kedua silahkan siapkan juga bukti kendala atau masalah yang dialami. Misalnya dengan siapkan hasil screenshot ketika melakukan Tracking paket belum sampai atau lainnya.
- Langkah ketiga tentukan kontak call center yang akan dihubungi. Kalian bisa gunakan nomor telepon, pesan Whatsapp dan Email, fitur Ask Joni maupun kontak call center lainnya yang sudah kami sebutkan di atas.
- Setelah tersambung dengan call center, silahkan sampaikan maksud dan tujuan kalian hubungi call center. Misalnya dimulai dari menyebutkan nama, nomor resi dan menjelaskan masalah terkait kendala pengiriman di JNE.
- Kemudian setelah komplain atau pengaduan di sampaikan, silahkan simak secara teliti penjelasan dari pihak JNE untuk mengatasi masalah pengiriman yang dialami.
- Untuk memudahkan kalian melakukan Tracking komplain, kalian bisa simpan riwayat obrolan maupun nomor pengaduan konsumen.
- Setelah semua informasi di dapatkan secara jelas, silahkan lakukan langkah sesuai dengan instruksi yang diberikan oleh CS JNE.
Biaya Hubungi Call Center JNE
Berbicara tentang menghubungi call center, tentunya tidak terlepas dari biaya. Hal ini menjadi pertanyaan banyak konsumen mengenai CS JNE apakah gratis. Banyak konsumen yang menginginkan layanan call center JNE bebas pulsa alias gratis.
Jika hal tersebut menjadi yang kalian inginkan, maka kalian bisa gunakan kontak call center lewat pesan Whatsapp, Email, DM akun media sosial dan memanfaatkan fasilitas Ask Joni. Dengan begitu nantinya kalian bisa hubungi CS JNE secara gratis biaya dan bebas pulsa.
Namun bagi kalian yang akan hubungi call center lewat panggilan telepon, maka perlu menyiapkan biaya berupa pulsa. Setidaknya kalian perlu menyiapkan pulsa mulai dari Rp 15.000 sampai Rp 25.000. Sehingga ketika hubungi call center tidak terputus sebelum informasi didapatkan secara lengkap.
Manfaat Hubungi Customer Service JNE
Sedari awal telah kami tekankan bahwa menghubungi customer care JNE tidak terlepas dari adanya penyampaian klaim dan pengaduan. Namun selain itu juga terdapat beberapa manfaat hubungi CS JNE. Berikut adalah manfaat terhubung dengan call center JNE:
- Dimanfaatkan untuk melakukan Tracking resi pengiriman di JNE.
- Dimanfaatkan untuk mendapatkan informasi pengiriman, harga ongkir dan estimasi waktu kirim barang.
- Dimanfaatkan untuk menyampaikan komplain, saran dan pengaduan terkait jasa kirim barang di JNE.
- Dimanfaatkan oleh petugas JNE seperti kurir, driver, admin atau lainnya untuk mendapatkan informasi terkait pekerjaan di JNE.
- Dimanfaatkan konsumen untuk mengurus asuransi ketika barang kiriman hilang dan rusak.
Adanya beberapa keunggulan tersambung dengan customer service JNE di atas, diharapkan bisa kalian gunakan secara bijak. Sehingga informasi, instruksi atau saran dari pihak JNE bisa kalian dapatkan secara lengkap, baik dan benar.
Kesimpulan
Menarik kesimpulan artikel di atas, bahwa kontak call center JNE dapat dihubungi 24 jam mulai dari Senin sampai Minggu. Baik contact center JNE lewat panggilan telepon, email, Whatsapp, DM media sosial dan fitur Ask Joni.
Untuk mendapatkan respon yang cepat dan tanggap, alangkah baiknya gunakan contact center JNE via panggilan customer care. Sehingga kalian akan langsung terhubung dengan CS JNE.
Sekian artikel kali ini tentang beberapa kontak customer service JNE pusat dan cabang. Apabila terdapat beberapa kesalahan nomor telepon untuk masing-masing cabang, hal tersebut bisa saja terjadi karena adanya penggantian nomor telepon oleh masing-masing cabang.