Anteraja Bermasalah Hari Ini? Ini Penyebab dan Mengatasinya!

Firman Herdian

Anteraja Bermasalah Hari Ini, Begini Cara Komplainnya!

Anteraja selaku salah satu jasa pengiriman terbaik di Tanah Air, tentu saja memberikan pelayanan terbaik kepada para pelanggan nya. Meskipun demikian tentu saja Anteraja bisa bermasalah kapan saja, termasuk adanya masalah hari ini.

Dari masalah yang muncul tersebut memang memiliki beberapa faktor dan penanganan yang berbeda. Munculnya masalah tersebut tentu saja akan membuat para pelanggan khawatir terhadap paket yang memang saat ini sedang dikirim.

Terkait masalah pelanggan Anteraja bisa dikatakan cukup banyak, mulai dari paket Anteraja tidak bergerak, gagal cek resi, maupun masalah lainnya. Dari kejadian tersebut, tentu saja banyak dari pelanggan bertanya bagaimana cara komplain ke Anteraja?.

Berbicara mengenai Anteraja bermasalah hari ini tersebut, pada kesempatan kali ini kami akan jelaskan secara lengkap. Jadi silahkan untuk simak dan terus ikuti pembahasan Anteraja bermasalah hari ini di bawah ini sampai akhir.

Anteraja Bermasalah Hari Ini

Anteraja Bermasalah Hari Ini

Ya, bagi kalian para pelanggan Anteraja bisa saja menjumpai atau menemui berbagai masalah. Namun ada beberapa masalah umum yang bisa saja terjadi, di antara lain masalah tersebut yakni:

  • Paket lama tiba atau sampai dan tidak sesuai jadwal pengiriman Anteraja.
  • Tracking resi Anteraja tidak muncul.
  • Tracking resi dengan nomor resi Anteraja bermasalah dan tidak dapat dilakukan.
  • Tracking resi Anteraja tidak update atau status paket Anteraja tidak bergerak.
  • Paket yang dikirim pelanggan mengalami kerusakan atau bisa jadi tidak sesuai.
  • Pick up tertunda akibat masalah operasional.

Penyebab Anteraja Bermasalah Hari ini

Di atas merupakan beberapa masalah Anteraja yang sering muncul dan terjadi, dari masalah tersebutlah ada faktor berbeda. Berikut adalah penyebab dari Anteraja bermasalah sesuai dengan permasalahannya:

1. Paket Lama Tiba

Munculnya masalah paket lama tiba terjadi karena beberapa faktor sehingga paket tidak cepat sampai ditangan pelanggan. Antara lain penyebabnya yakni faktor cuaca, kendala teknis, lalu lintas padat atau barang tidak sesuai.

2. Status Paket Tidak Bergerak

Masalah pengguna Anteraja berupa tracking resi tidak bergerak bahkan status pengiriman Anteraja tidak bisa dilacak sama sekali. Hal ini terjadi karena beberapa hal seperti server Anteraja sedang maintenance, server gangguan dan kesalahan cetak resi.

3. Proses Pick Up Bermasalah

Apabila paket Anteraja alami masalah pick up, secara umum terjadi karena banyak faktor seperti toko atau penjual belum menyiapkan pesanan, toko tutup, kurir pick up tidak menemukan alamat, kurang kurir karena ada yang libur.

4. Paket Rusak Atau Hilang

Banyak pelanggan yang keluhkan paket hilang rusak bahkan hilang, masalah ini muncul karena beberapa sebab yakni keteledoran petugas saat proses kirim, adanya oknum tidak bertanggung jawab, kesalahan penempatan alamat pengiriman.

Secara umum, itulah beberapa masalah sering muncul. Dari beberapa masalah di atas, memiliki penanganan atau solusi yang berbeda satu sama lain, maka dari itu silahkan untuk kenali setiap masalah yang sedang dialami.

Pengaduan Masalah ke Anteraja

Ya, dengan bermasalah Anteraja hari ini sehingga muncul masalah pada paket, menjadikan pelanggan muncul pertanyaan bagaimana cara komplain ke Anteraja atas masalah yang terjadi tersebut.

Untuk bisa mendapatkan solusi tepat terkait Anteraja bermasalah hari ini dari kejadian yang sedang terjadi yakni melakukan komplain ke pusat bantuan Anteraja.

Mengenai komplain sendiri, para pelanggan dapat pengaduan masalah atau komplain melalui dua pilihan cara yakni cara komplain offline dan online. Itu dikarenakan Anteraja sudah sediakan beberapa pelayanan guna memudahkan pelanggan.

Offline

Untuk pengaduan masalah ke Anteraja pertama adalah dengan datang langsung ke kantor Anteraja. Seperti diketahui jika Anteraja sudah sudah memiliki layanan kantor cabang yang siap menerima berbagai keluhan para pelanggan.

Dengan datang ke kantor, nantinya admin atau CS Anteraja akan menjelaskan penyebab dan solusi mengatasi masalah yang saat ini terjadi. Jadi kalian bisa melakukan cara komplain ke Anteraja dengan datang langsung ke alamat kantor terdekat.

Online

Selain cara offline, bagaimana cara komplain ke Anteraja yakni dapat dilakukan juga secara online melalui beberapa layanan yang disediakan oleh pihak Anteraja. Di antara lain layanan pusat bantuan online Anteraja yakni call center, website, no. WA CS Anteraja dan email.

Bagi yang belum tahu layanan pusat bantuan online Anteraja untuk atasi masalah ada apa dengan Anteraja hari ini. Silahkan hubungi dan adukan masalah dengan komplain melalui layanan yang disediakan di:

  • Call Center : 021-50663333
  • Email : cs@anteraja.id
  • WhatsApp : 081196109367
  • Bermitra : marketing@anteraja.id
  • Website : https://anteraja.id/id/help

Dengan dua pelayanan dari Anteraja tersebut kalian dapat dengan mudah untuk menyampaikan pengaduan masalah yang saat ini terjadi. Dengan begitu pihak Anteraja akan menjelaskan penyebab dan cara mengatasinya.

Tips Pengiriman Paket Anteraja

Sudah berhasil mengetahui Anteraja bermasalah hari ini di atas, selanjutnya jika kalian ingin kirim paket menggunakan jasa pengiriman satu ini maka perlu tahu tips pengiriman Anteraja agar tidak gagal atau terhindar dari masalah.

1. Alamat Tertulis Lengkap

Pertama pastikan jika alamat tertulis pada paket sudah jelas dan lengkap sesuai dengan tujuannya. Hal itu akan memudahkan kurir mengantarkan paket tersebut.

2. Atur Jadwal Pengiriman

Jasa pengiriman barang, jika sudah memasuki hari-hari besar di kalender seperti lebaran, natal dan tahun baru maka akan ada sedikit penundaan estimasi pengiriman.

Hal itu dikarenakan banyak sekali pengiriman paket dilakukan bersamaan, jadi penting mengetahui jadwal pengiriman Anteraja saat lebaran atau hari-hari besar lainnya.

3. Pakai Asuransi

Apa manfaat menggunakan asuransi ketika kirim barang? Ya, jika ada kerusakan atau kehilangan maka dapat di klaim dan bisa mendapatkan ganti rugi.

Kesimpulan

Itulah pembahasan Anteraja bermasalah hari ini dapat tomorrowsuite.id sampaikan mulai dari permasalahan yang kerap terjadi, faktor penyebab hingga cara komplain ke Anteraja atas kendala dialami.

Selain itu di atas juga kami jelaskan juga mengenai tips agar terhindar dari masalah pengiriman Anteraja. Adanya pembahasan Anteraja bermasalah hari ini di atas semoga dapat bermanfaat untuk semua yang membutuhkan.

Bagikan:

Photo of author

Firman Herdian

Seorang lulusan SMA yang pernah bekerja di salah satu jasa layanan pengiriman barang dan kini aktif sebagai penulis artikel di website Tomorrowsuite.id.