Kantor Anteraja Poris Plawad 2024, Alamat dan Nomor Telepon

Adit Pratama

Kantor Anteraja Poris Plawad

Sebagai Kota Seribu Industri, tentu aktivitas pengiriman paket di Tangerang sangatlah padat. Supaya masyarakat di kota tersebut lebih mudah mengakses layanan pengiriman, perusahaan Anteraja mendirikan kantor Poris Plawad.

Semenjak hadirnya kantor Kantor Anteraja Poris Plawad, nyatanya telah memberikan dampak baik. Setidaknya setiap pelanggan tidak perlu jauh-jauh lagi untuk bisa mengirim paket.

Meski begitu, masih banyak pelanggan di Tangerang yang belum tahu keberadaan kantor Anteraja Poris Plawad. Terlebih lagi, untuk terkait nomor telepon atau WA dan jam operasional kantor juga belum banyak yang tahu.

Supaya masyarakat tahu alamat, nomor telepon/WA, jam operasional, dan jenis pelayanan di kantor Anteraja Poris Plawad, artikel ini akan menjelaskan secara lengkap. Bagi kamu yang berada di Tangerang, silakan simak tulisan ini.

Alamat Kantor Anteraja Poris Plawad

Alamat Kantor Anteraja Poris Plawad

Hadirnya kantor terdekat di wilayah Tangerang tentu perlu dimanfaatkan secara maksimal mungkin. Sebab, dengan datang langsung ke lokasinya, setidaknya kita bakal peroleh berbagai fasilitas layanan Anteraja.

Apabila kamu ingin datang langsung ke alamat tempat layanan Anteraja Poris Plawad, maka kami berikan alamatnya sebagai berikut:

Ruko Grand Royal Blok C Nomor 57, RT 4 RW 1, Poris Plawad, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang, Banten.

Poris Plawad sendiri merupakan nama kelurahan di wilayah Kota Tangerang. Agar lebih mudah mencari letak kantornya, kamu bisa bertanya ke orang-orang sekitar dengan nama kelurahan tersebut.

Selain itu, patokan kantor Anteraja Poris Plawad juga berada di depan persis PT Taspen Tangerang. Jika kamu sudah berada di depan kantor tersebut, maka cukup menyeberang dan jalan kaki ke Gang Annur 2.

Supaya lebih mudah, silakan bisa gunakan tautan google maps di sini untuk pencarian kantor Anteraja Poris Plawad. Klik saja tautan tersebut dan mulai datangi kantornya.

Nomor Telepon Kantor Anteraja Poris Plawad

Setelah datangi alamat kantor Anteraja Poris Plawad, selanjutnya kamu bisa menikmati berbagai layanan dari jasa pengiriman paket tersebut. Mulai dari pengecekan resi, ongkir, pengambilan paket, dan lain sebagainya.

Apabila beberapa hari kemudian kamu menjumpai masalah pada layanan, maka bisa hubungi nomor CS atau admin dari kantor. Adapun untuk nomor telepon dari tempat layanan Anteraja Poris Plawad ada di bawah ini:

(021) 5068 3333

Dari nomor telepon di atas, tentu tidak hanya dipakai untuk pengaduan dari para pelanggan. Melainkan kita bisa peroleh semua informasi pelayanan dalam jarak jauh. Meski begitu, informasi yang ingin didapat membutuhkan pulsa.

Jam Operasional Kantor Anteraja Poris Plawad

Sebagai kantor pelayanan pelanggan, sudah tentu pihak perusahaan Anteraja memberlakukan jam operasional. Dari adanya ketentuan tersebut, proses layanan yang diberikan bisa maksimal.

Jika memang kamu ingin datang langsung ke kantor, alangkah baiknya mengetahui jam operasional. Di mana ketentuannya ada jam buka dan jam tutup. Keduanya wajib diketahui agar tidak sia-sia saat ke kantor.

Jam Buka

Ketentuan jam buka sebenarnya telah tersedia di aplikasi google maps. Adapun jam buka dari kantor berlaku di hari Senin sampai Sabtu. Sedang di hari Minggu tidak menerima layanan alias tutup. Berikut jam buka dari kantor:

HariJam Buka
SeninPukul 08.00 WIB
SelasaPukul 08.00 WIB
RabuPukul 08.00 WIB
KamisPukul 08.00 WIB
JumatPukul 08.00 WIB
SabtuPukul 08.00 WIB
MingguTutup

Jam Tutup

Berbeda dengan layanan kantor pusat, di tempat layanan Anteraja Tangerang ini hanya memberlakukan jam operasional selama kurang lebih 12 jam. Artinya dari petugas memberlakukan jam tutup. Adapun ketentuannya ada di bawah ini:

HariJam Tutup
SeninPukul 20.00 WIB
SelasaPukul 20.00 WIB
RabuPukul 20.00 WIB
KamisPukul 20.00 WIB
JumatPukul 20.00 WIB
SabtuPukul 20.00 WIB
MingguTutup

Itulah informasi jam operasional dari salah satu tempat layanan Anteraja di Tangerang yakni di Poris Plawad. Perlu diingat, bahwa ketentuan jam buka dan tutup di atas bisa berubah sewaktu-waktu.

Seperti contoh menjelang hari raya Idul Fitri tahun ini, dari kantor hanya memberlakukan jam operasional di sore hari. Bahkan bisa jadi di hari H tidak sama sekali menerima pelayanan alias tutup.

Jenis Pelayanan di Kantor Anteraja Poris Plawad

Dari semua penjelasan di atas, tertera bahwasanya tersedianya kantor di wilayah Tangerang adalah salah satu bentuk pelayanan pada pelanggan. Tentu agar lebih mudah, cepat, serta murah.

Bagi kamu yang baru menjadi pelanggan Anteraja, sebaiknya ketahui jenis-jenis pelayanan di kantor. Hal ini penting sekali diketahui, sebab setiap orang tentu punya kebutuhan masing-masing.

Pendaftaran Mitra Anteraja

Jenis pelayanan di kantor Anteraja pertama yakni pendaftaran mitra. Layanan ini adalah bentuk kerja sama dari perusahaan bersama pelanggan. Adapun bentuk kerja sama berupa merchant baru atau kurir.

Apabila kamu mendaftar dua mitra tersebut, maka akan dapatkan keuntungan. Bersama petugas CS, nantinya akan dibimbing untuk melakukan pendaftaran sampai berhasil.

Pengambilan Atribut Kurir

Setelah melakukan pendaftaran sebagai kurir Anteraja, kamu akan peroleh atribut berupa jaket dan helm. Dua atribut ini secara langsung diambil ke kantor. Dengan pengambilan atribut, para kurir bisa langsung menjalankan tugas.

Pengaduan

Jenis pelayanan ketiga dari kantor yakni berupa pengaduan atau komplain. Melalui CS, pelanggan bisa menyampaikan berbagai hal terkait masalah yang terjadi. Misalnya keterlambatan paket, kerusakan atau kehilangan paket, atau masalah-masalah lainnya.

Konsultasi Kurir Anteraja

Selain ketiga layanan di atas, kantor juga menyediakan konsultasi kurir Anteraja. Dari pelayanan ini, setidaknya para driver bisa menyampaikan berbagai pengalaman yang terjadi di lapangan. Selain itu, kurir pun bisa memperoleh tips-tips dalam mengatasi masalah.

Kesimpulan

Secara umum, kantor Anteraja Poris Plawad tidak hanya menjadi tempat penerimaan atau pengambilan paket, melainkan tempat semua pelayanan dari perusahaan Anteraja. Mulai dari pendaftaran merchant, konsultasi, pengaduan, dan lain sebagainya.

Ketika ingin ke kantor, sebaiknya para pelanggan bisa datang sesuai ketentuan jam operasional. Adapun alamat kantor telah kami sampaikan di atas tadi. Selain itu, terdapat pula nomor telepon yang bisa dipakai informasi secara jarak jauh.

Kurang lebih itu pembahasan dari kami seputar kantor Anteraja Poris Plawad di Tangerang. Dengan adanya artikel ini semoga bisa menjadi informasi bermanfaat bagi semua masyarakat di Tangerang.

Bagikan:

Photo of author

Adit Pratama

Lulus S2 Bahasa Indonesia yang juga memiliki pengalaman dan wawasan di bidang jasa pengiriman barang. Sampai saat ini aktif sebagai penulis di website Tomorrowsuite.id.